Rendi: Gol Andik Murni Skill, Bukan Keberuntungan
Editor Bolanet | 29 November 2012 12:06
- Gelandang Persebaya Surabaya, Rendi Irwan membantah kalau gol Andik Vermansyah adalah gol yang berbau keberuntungan. Menurutnya itu semua buah kerja keras Andik di sesi latihan.
Hal itu ditegaskan Rendi menyoroti komentar pelatih Singapura Radojko Avramovic yang menyebut kalau Andik cuma beruntung. Andik dinilai hanya ingin mengumpan, bukan langsung menembakkan bola ke sudut kanan atas gawang Singapura.
Bukan karena keberuntungan lah itu. Semua gol pasti ada prosesnya, tegas Rendi, Kamis (29/11).
Memang dalam pantauan di Persebaya, Andik sering menambah porsi latihannya sendiri untuk mengasah tendangan bebas. Terutama setelah ia pulang dari Amerika Serikat untuk magang bersama DC United lalu.
Gol itu bagian dari latihan dan kemudian diterapkan Andik dalam pertandingan. Selamat Andik, itu gol indah, tambah pemain yang bersama Andik mengantarkan tim sepak bola Jawa Timur menyabet emas PON 2008 lalu itu. (fjr/row)
Hal itu ditegaskan Rendi menyoroti komentar pelatih Singapura Radojko Avramovic yang menyebut kalau Andik cuma beruntung. Andik dinilai hanya ingin mengumpan, bukan langsung menembakkan bola ke sudut kanan atas gawang Singapura.
Bukan karena keberuntungan lah itu. Semua gol pasti ada prosesnya, tegas Rendi, Kamis (29/11).
Memang dalam pantauan di Persebaya, Andik sering menambah porsi latihannya sendiri untuk mengasah tendangan bebas. Terutama setelah ia pulang dari Amerika Serikat untuk magang bersama DC United lalu.
Gol itu bagian dari latihan dan kemudian diterapkan Andik dalam pertandingan. Selamat Andik, itu gol indah, tambah pemain yang bersama Andik mengantarkan tim sepak bola Jawa Timur menyabet emas PON 2008 lalu itu. (fjr/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suporter Malaysia Buat Panas Telinga Singapura dan Indonesia
Open Play 28 November 2012, 22:37 -
Tim Nasional 28 November 2012, 22:10
-
Nil Berharap Skuad Garuda Pertahankan Performa
Tim Nasional 28 November 2012, 21:58 -
Fabio Buka Rahasia Kemenangan Timnas Indonesia
Tim Nasional 28 November 2012, 21:18 -
Highlights Piala AFF: Indonesia vs Singapura
Open Play 28 November 2012, 21:16
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39