PSSI Upayakan Uji Coba Tambahan Bagi Timnas Indonesia
Editor Bolanet | 15 September 2014 20:45
Hal tersebut, sebagai persiapan jelang berlaga pada Piala AFF 2014 di Hanoi, Vietnam, November mendatang. Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Joko Driyono, mengatakan jika Timnas Indonesia senior dijadwalkan melawan Timnas Lebanon, Senin (22/9).
Namun dipaparkan Joko Driyono, hingga kini belum menetapkan venue pertandingannya.
Pertandingan lawan Lebanon, bukan yang terakhir sebelum berangkat ke Vietnam. Sebab, kami masih menjadwalkan beberapa pertandingan uji coba, katanya.
Kemungkinan, masih ada dua pertandingan uji coba lagi untuk Timnas senior. Saat ini, kami masih punya slot pada tanggal 18 atau 19 Oktober serta 10-14 November, ungkapnya.
Lebih jauh diterangkan Joko Driyono, skuad arahan Alfred Riedl tersebut juga mendapatkan undangan untuk menghadapi Irak untuk bermain di Yordania. Sayangnya, pihaknya belum memberikan keputusan terkait dengan undangan tim asal Timur Tengah tersebut. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gulirkan Pertiwi Cup, Ini Harapan PSSI
Bola Indonesia 13 September 2014, 07:32 -
PSSI Tak Mau Ganggu Persiapan Timnas U-19 di Spanyol
Tim Nasional 8 September 2014, 14:05 -
PSSI Pastikan Jadwal Timnas U-19 di Spanyol
Tim Nasional 8 September 2014, 13:35 -
PSSI Kembali Gelar Soeratin Cup
Bola Indonesia 8 September 2014, 11:11 -
Cristian Gonzales Bebas Dari Sanksi Tambahan Komdis PSSI
Bola Indonesia 4 September 2014, 18:39
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39