PSSI Perintahkan Nil Maizar Pilih Nama Pemain ISL
Editor Bolanet | 25 September 2012 22:19
Penanggungjawab Timnas, Bernhard Limbong, mengatakan, instruksi ini dikeluarkan seiring dengan adanya surat dari AFC terkait polemik sepakbola Indonesia, termasuk siapa yang berhak mengelola Timnas.
Semuanya sudah jelas. Timnas di bawah komando PSSI dan peran Joint Committee hanya untuk mengharmonisasi sengketa mengenai pelepasan pemain dari klub asal, jelasnya.
Meski begitu, Limbong mengaku tak akan melakukan intervensi kepada pelatih terkait nama-nama pemain Timnas. Menurutnya, pemilihan nama-nama pemain adalah mutlak hak pelatih yang dalam hal ini adalah Nil Maizar. Siapa pemain yang dipanggil itu urusan pelatih, paparnya.
Saat ini, Timnas Indonesia memang terbelah menjadi dua akibat adanya dualisme kompetisi di Indonesia. Timnas Indonesia bentukan PSSI berisikan pemain dari kompetisi Indonesian Premier League (IPL) dan Timnas bentukan KPSI berisikan pemain dari Indonesia Super League di bawah asuhan Alfred Riedl. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Federasi Sepakbola Spanyol Buka Pintu Bantu PSSI
Bola Indonesia 22 September 2012, 22:00 -
Bersedia Gabung PSSI, Mantan Exco Ajukan Syarat
Bola Indonesia 22 September 2012, 16:20 -
Surat AFC Perkuat Klaim PSSI Terkait Hasil Meeting JC
Bola Indonesia 22 September 2012, 15:26 -
Todung Mulya: Tak Mungkin JC Urusi Timnas
Tim Nasional 20 September 2012, 23:00 -
KPSI-PSSI Beda Pandangan Terkait Timnas
Bola Indonesia 20 September 2012, 22:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39