PSSI Cari Pelatih Baru Bagi Evan Dimas cs, Indra Sjafri Senang
Editor Bolanet | 4 November 2014 10:29
Rencana tersebut rupanya sudah diketahui mantan pelatih Timnas Indonesia U-19, Indra Sjafri. Pria yang mengantar Indonesia juara Piala AFF U-19 dan lolos ke putaran final Piala Asia U-19 itu pun mengaku senang mendengarnya.
Tentu, saya senang jika ada pelatih baru. Harapannya, agar para pemain bisa semakin berkembang, ujar Indra.
Selain itu, semoga pemain binaan saya nantinya sesuai dengan selera pelatih baru. Sebab setiap pelatih, pasti mempunyai penilaian sendiri terhadap para pemain yang menurutnya berpotensi, imbuhnya.
Sementara itu, gelandang Timnas Indonesia U-19, Muhammad Hargianto, mengaku terkejut atas putusan PSSI yang mendepak Indra Sjafri. Namun ia tidak bisa berkomentar banyak dan memilih untuk menghormati keputusan tersebut.
Saya tidak bisa berkomentar mengenai hal itu. PSSI tentu memiliki pertimbangan tersendiri, tutur Hargianto.
Dalam penilaian Hargianto, Indra Sjafri merupakan pribadi yang tegas dalam hal kedisiplinan. Terlebih, rekan-rekannya di Garuda Jaya sudah merasa nyaman. Bahkan, sangat terbuka terkait masalah apapun.
Semoga, bekal ilmu yang diberikan coach Indra dapat membantu saya untuk lebih berkembang di kemudian hari. Terima kasih sebesar-besarnya saya ucapkan atas semua pembelajaran yang telah beliau berikan. Saya juga berharap bisa dipanggil kembali masuk Timnas di bawah pelatih yang baru, tutupnya. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
La Nyalla: Menpora Imam, The Right Man On The Right Place
Bola Indonesia 3 November 2014, 20:10 -
La Nyalla: Indra Sjafri Tidak Dipecat, Tapi Diberhentikan
Tim Nasional 3 November 2014, 16:53 -
Dipecat PSSI dan BTN, Ini Kata Indra Sjafri
Tim Nasional 3 November 2014, 15:27 -
Terkait Sepakbola Gajah PSS vs PSIS, PSSI Minta Maaf
Bola Indonesia 29 Oktober 2014, 14:55 -
Nasib Aji Santoso Diputuskan Pada Rapat Exco PSSI
Bola Indonesia 29 Oktober 2014, 01:30
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39