Persebaya Undang Timnas U-23 Ikuti Pahlawan Cup
Editor Bolanet | 24 Oktober 2012 11:24
Kabar kalau keikutsertaan Timnas U-23 ini tak sengaja muncul dari salah satu pemain mereka, Fandi Eko Utomo. Ia tadi pagi, Rabu (24/10) tampak ikut serta dalam seleksi dan latihan perdana Persebaya Surabaya yang berlaga di Divisi Utama Liga Indonesia (Persebaya DU).
Timnas sedang libur, kita diminta siap-siap untuk berkumpul lagi sebelum tanggal 8 untuk ikut turnamennya Persebaya (Pahlawan Cup). Daripada nganggur, saya ikut latihan saja hari ini, terang Fandi di Gelora 10 Nopember.
Dikonfirmasi terpisah, media officer Persebaya, Ram Surrahman membenarkan kalau pihaknya memang mengundang Timnas U-23. Tak hanya itu, Ram juga menyebut Persis Solo, Persib Bandung, Persepam Madura United, dan PSM Makassar juga diajak berpartisipasi. Sejauh ini hanya Timnas U-23 saja yang sudah konfirmasi, beber Ram.
Namun, kepastian jadi digelar atau tidaknya turnamen yang akan diselenggarakan pada 8-11 November nanti itu ternyata belum final. sebab, pada tanggal yang bersamaan Persebaya yang berlaga di Indonesian Premier League (IPL) itu mendapat undangan Bali Devata Cup.
Kendala lain datang dari tim-tim Indonesia Super League (ISL) yang diundang. La Nyalla M Mattaliti mengharamkan tim-tim ISL berpartisipasi dalam Pahlawan Cup.
Kita masih menunggu jawaban tim-tim yang diundang dan masih menimbang-nimbang ikut di Bali, tambah Ram. (fjr/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Panpel Batik Cup 2012 Ubah Jadwal Timnas U-23
Bola Indonesia 18 Oktober 2012, 18:00 -
Aji Berharap Tiga Andalan Segera Gabung Timnas U-23
Tim Nasional 17 Oktober 2012, 21:30 -
Persebaya Pertimbangkan Undang Agung Supriyanto
Bola Indonesia 14 Oktober 2012, 11:30 -
Intip Calon Lawan Timnas U-23 di Spanyol
Tim Nasional 3 Oktober 2012, 12:25 -
Demi Emas SEA Games, Pemain Timnas Disiapkan ke La Masia
Tim Nasional 2 Oktober 2012, 09:45
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39