Permainan Skuad Garuda Dinilai Meningkat
Editor Bolanet | 17 Oktober 2012 17:33
Bagi Bob, yang merupakan mantan pemain nasional ini, permainan Irfan Bachdim dan kawan-kawan sudah mengalami peningkatan. Mereka sudah tidak lagi mudah kehilangan bola, terutama di wilayah pertahanan sendiri.
Permainan anak-anak sudah cukup bagus. Mereka bermain cukup disiplin ketika mendapat serangan lawan, ungkap Bob, pada , Rabu (17/10).
Sebelumnya, dalam laga yang dihelat Selasa (16/10), Timnas Indonesia bermain imbang tanpa gol kala dijamu Timnas Vietnam. Hasil imbang ini persis dengan yang diraih kedua tim ini kala berlaga di Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya, beberapa waktu lalu.
Meski terbilang sukses menaklukkan angkernya kandang Vietnam, Bob juga menilai ada sejumlah kelemahan Skuad Garuda. Yang paling mencolok, dia menambahkan, adalah buruknya penyelesaian akhir anak asuh Nil Maizar tersebut.
Kita memang nggak punya penyerang bertipe pembunuh, salah seorang anggota Komite Eksekutif PSSI ini menandaskan. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bob Hippy: Yang Penting Timnas Main Bagus
Tim Nasional 15 Oktober 2012, 21:45 -
Konfidensi Tinggi Iringi Skuad Garuda
Tim Nasional 15 Oktober 2012, 18:45 -
Bob Hippy Tampik Kabar Perombakan Manajemen Timnas
Tim Nasional 13 Oktober 2012, 06:29 -
Dianggap Masih Ada Dualisme, Dana Timnas Senior Ditahan
Tim Nasional 6 Oktober 2012, 10:30 -
Tim Nasional 5 Oktober 2012, 22:00
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39