Penyerang Sayap Timnas U-19 Optimistis Bisa Kalahkan Thailand
Editor Bolanet | 14 September 2016 11:12
Dibandingkan Indonesia, Thailand memang lebih diunggulkan karena merupakan juara bertahan. Sementara, skuad Garuda Muda dinilai belum cukup solid karena persiapan yang mepet serta minimnya laga uji coba.
Namun begitu, Pandi tetap optimistis. Pemain yang kini memperkuat PS TNI ini mengaku sudah siap menghadapi tim dari negara 'Gajah Putih'.
Tidak ada yang tidak mungkin di sepakbola. Kami Siap tempur lawan Thailand, kami harus menang lawan mereka. Mohon doa dan dukungan warga Indonesia supaya kami bisa menang lawan Thailand, ujar Pandi.
Pandi menambahkan, dia sudah mengetahui gaya bermain Thailand setelah melihat video rekaman pertandingan. Menurutnya, kunci permainan melawan Thailand adalah harus bisa bermain fokus dan disiplin.
Saat lihat dari video, Thailand tim bagus dan punya ketenangan. Untuk itu kami harus main enjoy, jangan terburu- buru, tanpa beban dan disiplin, ungkapnya.
Pada pertandingan sebelumnya, timnas Indonesia harus rela dikalahkan Myanmar dengan skor tipis, 2-3. Sementara Thailand menang 2-1 atas Laos.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah Lawan Myanmar, Pelatih Timnas U-19 Tetap Puas
Tim Nasional 12 September 2016, 21:54 -
Blunder Kiper Bikin Indonesia U-19 Menyerah Atas Myanmar
Tim Nasional 12 September 2016, 18:03 -
Inilah Susunan Pemain Timnas U-19 Indonesia vs Myanmar
Tim Nasional 12 September 2016, 15:50 -
Mengintip Keseruan Skuad Timnas U-19 Jalani Shalat Ied di Vietnam
Tim Nasional 12 September 2016, 12:54 -
Kontra Myanmar, Timnas U-19 Turunkan Formasi 4-2-3-1
Tim Nasional 12 September 2016, 11:41
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39