Pelatih Lokal Jadi Pilihan Timnas Indonesia U-23
Editor Bolanet | 17 Januari 2014 18:50
Menurut pria yang akrab disapa Jokdri ini, berdasarkan laporan dari Badan Tim Nasional (BTN), nama calon pelatih Timnas Garuda Muda sudah mengerucut dan telah dihubungi oleh badan pengelola timnas itu.
Nominasi-nominasinya juga telah dihubungi. Memang, ada tawaran untuk menggunakan pelatih asing. Tapi BTN condong memaksimalkan pelatih lokal, katanya di Kantor PSSI Senayan, Jakarta seperti dilansir Antara.
Meski nama pelatih lokal telah mengerucut, pria yang juga CEO PT Liga Indonesia belum mengumumkan secara resmi nama-nama kandidat pelatih yang akan menggantikan posisi Rahmad Darmawan.
Penentuan memang harus segera dilakukan. Rencananya penentuan akan dilakukan pada Rapat Komite Eksekutif PSSI di Surabaya, 25 Januari nanti, tandasnya.
Saat ini ada dua nama yang santer dikabarkan akan menahkodai Garuda Muda, yakni Aji Santoso dan .[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rahmad Darmawan Soroti Fisik Pemain Persebaya
Bola Indonesia 15 Januari 2014, 18:49 -
Jelang Bentrok, Persebaya Siap Permalukan Macan Putih
Bola Indonesia 14 Januari 2014, 14:28 -
Persebaya Sebut Strategi Jadi Kunci, Persegres Akui Lengah
Bola Indonesia 13 Januari 2014, 18:51 -
Puji Ferry Rotinsulu, RD Tak Jamin Posisi Inti Kontra Persegres
Bola Indonesia 13 Januari 2014, 09:33 -
RD Belum Puas, Sajuri tak Kecewa
Bola Indonesia 12 Januari 2014, 19:14
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39