Pelatih Bahrain Akui Buta Permainan Timnas Indonesia
Asad Arifin | 26 April 2018 19:14
Bola.net - - Timnas Bahrain U-23 akan menjalani laga perdananya di turnamen Anniversary Cup melawan tuan rumah, Indonesia U-23. Duel tersebut bakal tersaji di Stadion Pakansari, Jumat (27/4/2018) besok.
Jelang laga tersebut, pelatih Bahrain U-23, Samir Chammam, mengaku buta dengan kekuatan lawan. Oleh sebab itu, semua pemain Indonesia U-23 akan diwaspadai timnya.
Kami memang tidak mengetahui permainan Indonesia. Kami juga tak tahu siapa pemain yang akan dipantau. Jadi kami tak akan hanya memantau satu pemain saja karena ini merupakan permainan tim, ujar Sammir.
Lebih lanjut, Sammir mengungkapkan misinya mengikuti Anniversary Cup. Dia mengatakan, turnamen ini akan dijadikan untuk menguji kemampuan timnya.
Pada turnamen ini saya akan memberikan kesempatan kepada pemain-pemain saya untuk menunjukkan penampilan terbaik. Sebab, turnamen ini akan berlangsung dengan level terbaik, katanya.
Pada laga kedua di Anniversary Cup, Bahrain U-23 akan bersua Uzbekistan U-23, Senin (30/4). Kemudian pada pertandingan terakhir, mereka akan berhadapan dengan Korea Utara U-23, Kamis (3/5).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Febri Ingin Antar Timnas Indonesia U-23 Juara Anniversary Cup 2018
Tim Nasional 25 April 2018, 15:43 -
Spaso Bahagia Bersaing dengan Lerby di Timnas Indonesia U-23
Tim Nasional 25 April 2018, 12:23 -
Spaso Tak Ingin Timnas Indonesia Kalah 0-10 Lagi dari Bahrain
Tim Nasional 25 April 2018, 12:13 -
Anniversary Cup: Evan Dimas Penasaran dengan Kekuatan Korea Utara
Tim Nasional 24 April 2018, 15:06
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39