Momen Haru Pengalungan Medali Untuk Indonesia
Asad Arifin | 17 Desember 2016 21:57
Bola.net - - Momen haru mengiringi pengalungan medali untuk Tim Nasional Indonesia di Piala AFF 2016. Momen haru terjadi karena Skuat Garuda gagal mewujudkan ambisi untuk menjadi juara untuk pertama kalinya.
Indonesia kalah dengan skor 2-0 di pertandingan leg kedua melawan . Hasil ini membuat harapan Indonesia menjadi juara kandas. Pasalnya, Boaz Solossa dan kolega hanya menang dengan skor 2-1 pada leg pertama.
Secara agregat, Indonesia kalah dengan skor 3-2. Kondisi yang kemudian membuat momen pengalungan medali bagi Indonesia berjalan haru. Beberapa pemain nampak jelas urat kesedihan di wajahnya.
Berikut adalah momen pengalungan medali juara kedua Piala AFF 2016 untuk Indonesia:
Ini merupakan gelar runner up yang kelima bagi Indonesia dari lima partai final. Sementara itu, bagi Thailand ini merupakan gelar juara kelima mereka. Paling banyak di antara negara lain di Asia Tenggara.
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thailand Akan Menyerang Tujuh Hari Tujuh Malam
Tim Nasional 16 Desember 2016, 23:43 -
Pikirkan Final, Pelatih Thailand Tidak Bisa Tidur
Tim Nasional 16 Desember 2016, 23:20 -
Thailand Ingin Juara Demi Mendiang Sang Raja
Tim Nasional 16 Desember 2016, 22:45 -
Indonesia Tak Boleh Lengah Meski Unggul 2-1
Tim Nasional 16 Desember 2016, 22:06 -
Dukungan Si Cantik Raisa Untuk Andik dan Timnas Indonesia
Bolatainment 16 Desember 2016, 21:38
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39