Meski Dapat Dua Penalti, Timnas U-19 Tetap Kalah dari Thailand
Editor Bolanet | 14 September 2016 20:53
Dua gol Indonesia diborong oleh Dimas Drajad. Sementara tiga gol Thailand dicetak oleh Sittichok Paso (dua gol) dan Kanitsribumphen Worachit.
Pasukan yang dilatih oleh Eduard Tjong sejatinya memulai pertandingan dengan cukup baik. Pada menit ke-16, Indonesia sudah unggul dua gol. Kedua gol tercipta lewat eksekusi penalti Dimas Drajad.
Setelah dua gol tersebut, Thailand mengambil alih permainan. Penguasaan bola mereka sangat baik dan terukur. Gol Sittichok Paso pada menit ke-33 memperkecil kedudukan pada pertama dengan skor 2-1.
Negeri Gajah Putih langsung menggebrak pada babak kedua. Satu menit laga berjalan, Sittichok Paso mencetak gol penyama kedudukan. Pemain Thailand semakin nyaman memainkan penguasaan bola.
Kanitsribumphen Worachit akhirnya membuat Thailand unggul pada menit ke-54. Tak ada tambahan gol lagi hingga pertandingan usai. Indonesia kalah dengan skor 3-2.
Ini merupakan kekalahan kedua bagi Pandi Lestaluhu dan kolega. Peluang Indonesia untuk bisa lolos ke babak selanjutnya semakin menipis. Pada pertandingan selanjutnya Indonesia akan melawan Australia U-19. [initial] (bola/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Blunder Kiper Bikin Indonesia U-19 Menyerah Atas Myanmar
Tim Nasional 12 September 2016, 18:03 -
Hasil Pertandingan Pescara vs Inter Milan: Skor 1-2
Liga Italia 12 September 2016, 03:58 -
Hasil Pertandingan Swansea City vs Chelsea: Skor 2-2
Liga Inggris 11 September 2016, 23:52 -
Hasil Pertandingan AS Roma vs Sampdoria: Skor 3-2
Liga Italia 11 September 2016, 22:59 -
Hasil Pertandingan AC Milan vs Udinese: Skor 0-1
Liga Italia 11 September 2016, 22:13
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39