Maitimo Bangga Mempunyai Teman Seperti RVP
Editor Bolanet | 8 Juni 2013 01:15
Saya tumbuh bersamanya, kita sama sama di Rotterdam. Sama-sama main bersama di timnas junior, berada di sekolah yang sama. Sangat bangga bisa punya teman seperti RvP, ucap Maitimo pada sesi jumpa pers usai laga.
Sementara menyikapi hasil pertandingan, Maitimo menganggap kekalahan Indonesia sebagai hal yang wajar. Baginya, Indonesia sudah berupaya sekuat tenaga, tetapi Belanda berada di level yang jauh di atas Indonesia.
Dalam pertandingan yang dihelat di Stadion Utama Gelora Bung Karno itu, Indonesia harus menyerah tiga gol tanpa balas dari De Oranje. Tiga gol anak asuh Louis van Gaal ini dicetak Siem de Jong pada menit 57 dan 67. Arjen Robben memantapkan kemenangan Belanda melalui solo run-nya di menit 89. (mac/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Indonesia Tak Kuasa Bendung Belanda
Tim Nasional 7 Juni 2013, 22:36 -
Indonesia vs Belanda, Tanpa Gol di Babak Pertama
Tim Nasional 7 Juni 2013, 21:27 -
Starting XI Indonesia vs Belanda, RVP-Sneijder Starter
Tim Nasional 7 Juni 2013, 20:04 -
Van Persie Tertantang Untuk Sukses di Era Moyes
Liga Inggris 7 Juni 2013, 13:40 -
La Nyalla: EO Terlalu Murah Jual Semangat Kebangsaan
Tim Nasional 7 Juni 2013, 10:35
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39