Limbong: Lawan Valencia Modal Indonesia di Piala AFF
Editor Bolanet | 1 Agustus 2012 23:30
Keinginan Limbong ini bukan tanpa alasan. Bergabungnya para pemain terbaik Indonesia, baik dari ISL dan IPL dipercaya mampu menjadikan Timnas Indonesia lebih kuat. Ia pun berharap semua pemain mampu menunjukkan kemampuan terbaik serta bisa mencuri ilmu dari klub berjuluk Los Che itu.
Bergabungnya pemain terbaik di Indonesia saat ini akan menjadi modal yang bagus. Kami optimis akan lebih kuat saat menghadapi Valencia, ujar penanggung jawab Timnas tersebut.
Meskipun tak dapat memastikan pemain yang turun melawan Valencia juga bakal menjadi andalan Timnas di Piala AFF, Limbong berharap laga nanti menjadi ajang transfer ilmu kepada pemain Timnas. Sementara mengenai pemilihan pemain, ia mengaku menyerahkan sepenuhnya pemilihan pemain kepada pelatih Timnas, Nil Maizar.
Bisa saja pemain Timnas saat ini langsung memperkuat Timnas Piala AFF. Bisa saja ada perubahan yang mendasar, jelasnya.
Setelah menghadapi Valencia, Timnas rencananya akan menggelar pemusatan latihan di Lapangan Halim, Jakarta Timur sekaligus mengumumkan nama-nama pemain yang diproyeksikan menjadi andalan di Piala AFF 2012. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ponaryo: Ini Adalah Titik Awal Benahi Timnas
Tim Nasional 31 Juli 2012, 21:16 -
Nil Maizar: Tak Ada ISL Atau IPL, Hanya Ada Merah Putih
Tim Nasional 31 Juli 2012, 20:54 -
Timnas Indonesia Tantang Korea Utara di SCTV Cup 2012
Tim Nasional 31 Juli 2012, 17:25 -
Aji Santoso: Kekalahan Ini Beri Kami Pelajaran
Tim Nasional 28 Juli 2012, 00:09 -
PSSI Butuh 800 Juta Untuk Gelar TC Timnas Senior
Tim Nasional 27 Juli 2012, 07:00
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39