Kurniawan: Pemain Naturalisasi Beri Dampak Negatif
Editor Bolanet | 21 Juni 2014 09:16
Dikatakannya, hal tersebut sama sekali tidak diperlukan lantaran Indonesia tidak kekurangan pemain. Dampaknya tidak baik. Terlebih lagi, setiap tahun kita selalu bisa mencetak pemain dengan kualitas mumpuni.
Kuncinya ada di pembinaan, keseriusan dan tanggung jawab dari semua pihak. Kalau bisa berjalan baik seperti itu, kita bisa maju dan berpestasi, tidak hanya di tingkat Asia, bahkan dunia, kata sosok kelahiran desa Kalinegoro, Kabupaten Magelang, 13 Juli 1976 tersebut.
Saya ini sejak dahulu merupakan sosok yang paling tidak setuju. Kehadiran pemain naturalisasi bisa membunuh semangat dan harapan anak-anak yang ingin menjadi pemain Timnas. Misalnya saja, sampai sekarang kita tidak punya lagi striker yang bagus. Stok striker seolah terputus, imbuh pemain yang pernah menimba ilmu Eropa bersama Sampdoria dan FC Luzern (Swiss) itu.
Menurut Kurniawan, dengan kuota lima pemain asing dalam satu klub sepak bola, sama saja membunuh talenta lokal.
Apalagi, mayoritas pemain asing berposisi striker. Tenggelamnya pemain lokal, saya mengistilahkannya sebagai mutiara menjadi debu, pungkas mantan pemain klub PSM Makassar, PSPS Pekanbaru, PS Pelita Bakrie, Persebaya Surabaya, Persija Jakarta, PSS Sleman, Persitara Jakarta Utara, Persisam Samarinda dan Persela Lamongan tersebut. (esa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Pakistan U-23, Timnas Senior Tetap Janji Tampil Maksimal
Tim Nasional 20 Juni 2014, 22:34 -
Andalkan Pemain Muda, Pakistan Tak Gentar Hadapi Indonesia
Tim Nasional 20 Juni 2014, 16:52 -
Timnas Sedikit Buta Kekuatan Pakistan
Tim Nasional 20 Juni 2014, 14:53 -
Target Menang, Timnas Bakal Jajal Semua Pemain
Tim Nasional 20 Juni 2014, 11:52 -
Tanzania dan Oman Batal, BTN Curhat Sulitnya Cari Lawan
Tim Nasional 19 Juni 2014, 15:58
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10