Kekuatan Timnas Indonesia Bakal Diuji Timor Leste
Editor Bolanet | 6 November 2012 20:01
Menurut Sekjen PSSI, Halim Mahfudz, Timor Leste telah memberikan jawaban terkait surat tantangan dari PSSI beberapa waktu lalu. Intinya, Timor Leste siap beruji coba dengan skuad Garuda.
Sudah ada kepastian dari pihak Timor Leste untuk pertandingan ujicoba ini, katanya di Kantor PSSI Senayan, Jakarta, Selasa (06/11).
Meskipun telah mendapatkan kepastian, namun PSSI masih belum memutuskan di mana laga tersebut bakal dihelat.
Peluang terbesar memang di Yogyakarta. Lihat saja nanti, kata pria yang menggantikan Tri Goestoro sebagai Sekjen PSSI itu.
Sementara itu, pelatih Timnas, Nil Maizar mengaku senang bila benar Timor Leste bersedia menjadi lawan tanding anak asuhnya. Ia pun berharap laga uji coba tersebut dapat dilaksanakan di Jakarta.
Memang kami butuh dua uji coba lagi. Jika lawan Timor Leste sudah pasti kami ingin pertandingan di Jakarta, katanya usai memimpin latihan di Stadion Utama Gelora Bung Karno. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Upayakan Dua Uji Coba Untuk Timnas
Tim Nasional 5 November 2012, 22:16 -
Umuh Prihatin Persiapan Timnas
Tim Nasional 5 November 2012, 21:45 -
Timnas Fokus Latihan Transisi Permainan
Tim Nasional 5 November 2012, 21:30 -
Tim Nasional 5 November 2012, 20:25
-
Bepe: Timnas Itu Indonesia, Bukan PSSI atau KPSI
Bola Indonesia 5 November 2012, 14:05
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10