Jelang Piala AFF 2020, Shin Tae-yong Soroti Passing Pemain Timnas Indonesia
Afdholud Dzikry | 19 November 2021 16:53
Bola.net -
Timnas Indonesia sudah berangkat ke Turki untuk melakukan pemusatan latihan di sana dan melakoni laga uji coba jelang Piala AFF nanti. Skuat asuhan Shin Tae-yong dibebani target tinggi di ajang yang dijuluki “Piala Dunia ASEAN” tersebut.
Namun, ada sedikit hal yang menganggu yang terekam kamera saat Shin Tae-yong menjalani latihan di Senayan beberapa waktu lalu sebelum keberangkatan ke Turki. Pelatih kelas Piala Dunia itu harus mengajari para pemain bagaimana teknik-teknik dasar sepak bola. Tentu hal ini menjadi perhatian tersendiri.
Selain itu di segmen terakhir, Half Time Show akan sedikit mengupas tentang naturalisasi pemain. Sebagaimana kita tahu salah satu pemain Timnas Indonesia, Elkan Baggott baru saja resmi menjadi WNI dan siap membela Timnas Indonesia di Piala AFF 2020 mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Shin Tae-yong Minta 4 Pemain Dinaturalisasi, Menpora Beri Syarat Mutlak
Tim Nasional 18 November 2021, 19:23 -
6 Fakta Menarik Mees Hilgers, Pemain yang Diminta Shin Tae-yong untuk Dinaturalisasi
Tim Nasional 18 November 2021, 19:15 -
Egy Maulana dan Elkan Baggott Tinggalkan Pemusatan Latihan Timnas Indonesia di Turki
Tim Nasional 18 November 2021, 15:27 -
Piala AFF 2020: Momen Kocak Marckho Meraudje di Turki
Tim Nasional 18 November 2021, 15:22
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39