Jelang Lawan Malaysia, Timnas U-19 Dalam Konfidensi Tinggi
Editor Bolanet | 20 Februari 2013 10:45
Menjelang laga berat ini, konfidensi tinggi dimiliki Gavin Kwan Adsit dan kawan-kawan. Mereka memiliki modal berharga untuk mempertahankan gelar pada ajang yang digelar federasi sepakbola Hongkong ini. Saat ini, Skuad Garuda Muda berada di puncak klasemen sementara. Bahkan, hasil imbang melawan Malaysia sudah cukup membawa mereka mempertahankan gelar juara.
Namun demikian, tim pelatih Timnas U-19 enggan jemawa. Mereka mewanti-wanti anak asuhnya agar tidak terlena dengan hasil yang telah mereka raih.
Untuk mengurangi ketegangan dan beban bagi anak asuhnya, tim pelatih Timnas Indonesia tak memberi porsi latihan khusus menghadapi laga berat ini. Nggak ada latihan khusus. Kita hanya jaga kondisi anak-anak dengan latihan ringan saja, ujar Pelatih Timnas U-19, Indra Sjafri, pada .
Di laga sebelumnya, Timnas Indonesia sukses melewati hadangan berat dari Timnas Hongkong. Dalam pertandingan tersebut, Skuad Garuda Muda sukses mengalahkan tuan rumah dua gol tanpa balas. Dua gol tuan rumah dicetak Gavin Kwan dan Evan Dimas. (den/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas U-19 Benamkan Tuan Rumah Hongkong
Tim Nasional 19 Februari 2013, 21:23 -
Hari ini, Timnas U-19 Tantang Tuan Rumah di Ajang HKFA Cup
Tim Nasional 19 Februari 2013, 10:23 -
Timnas U-19 Dinilai Masih Kurang Tajam
Tim Nasional 18 Februari 2013, 17:34 -
Hadapi Singapura, Timnas U-19 Dalam Konfidensi Tinggi
Tim Nasional 18 Februari 2013, 09:10 -
Timnas U-19 Ditarget Pertahankan Gelar Juara HKFA
Tim Nasional 15 Februari 2013, 19:45
LATEST UPDATE
-
Puja-puji untuk Rizky Ridho, Sang Dinding Tangguh Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 00:42 -
Hasil Malaysia vs Nepal: Skor 2-0
Asia 26 Maret 2025, 00:40 -
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43 -
Usai Kalahkan Bahrain, Kapan Timnas Indonesia Bermain Lagi?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:11 -
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10