Inilah Alasan Timnas U-19 Boyong 26 Pemain ke Brunei
Editor Bolanet | 7 Agustus 2014 16:26
Sejatinya, aturan turnamen hanya membolehkan setiap tim membawa 18 pemain, namun Timnas U-19 memiliki alasan tersendiri mengapa mereka membawa 26 pemain.
Sekjen PSSI, Joko Driyono, menerangkan jika keputusan memboyong seluruh pemain tersebut sudah menjadi kesepakatan antara tiga pihak, yakni PSSI, BTN dan tim pelatih Timnas U-19.
Ini hasil diskusi intens dengan pelatih. Terkait aspek teknis dan team work, secara keseluruhan jelang AFC Cup yang sudah dekat, terangnya.
Pemberangkatan ini bukan pemborosan anggaran. Ada hal penting yang diutamakan BTN dan PSSI. Sebab, Timnas Indonesia U-19 sedang dalam persiapan untuk Piala Asia U-19 di Myanmar. Tentu, kita harapkan mereka selalu solid di luar dan di dalam lapangan, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Djohar Arifin: Kekuatan Sepakbola ASEAN Hampir Merata
Tim Nasional 5 Agustus 2014, 20:37 -
Indra Sjafri Acungi Jempol Pada Kinerja BTN
Tim Nasional 1 Agustus 2014, 00:40 -
PSSI Rencanakan Timnas U-19 Turnamen ke Eropa
Tim Nasional 26 Juli 2014, 16:32 -
PSSI Harapkan Status Legal Klub ISL Bisa Seragam
Bola Indonesia 25 Juli 2014, 16:25 -
PSSI Bakal Gelar Piala Suratin 2014
Bola Indonesia 25 Juli 2014, 16:18
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39