Ini Target Timnas di Berbagai Level Usia Pada 2018
Afdholud Dzikry | 13 Januari 2018 22:47
Bola.net - - PSSI membeberkan target untuk tim nasional (timnas) Indonesia di berbagai level usia pada Kongres Biasa PSSI di ICE BSD, Tangerang, Sabtu (13/1/2018). Untuk tahun ini, federasi sangat mengharapkan timnas senior, U-19 dan U-16 bisa menjadi juara.
Indonesia, akan menjadi tuan rumah dari banyak agenda olahraga internasional pada sepanjang 2018. Pasukan Merah Putih pun juga bakal ikut berpartisipasi di sejumlah ajang.
Timnas senior Indonesia akan mengikuti Piala AFF yang dihelat pada November hingga Desember mendatang. Namun sebelumnya, pasukan U-19 bakal mengikuti Piala AFF U-18 pada bulan Juli. Sementara itu, timnas U-16 akan berlaga di Piala AFF U-16.
Lalu, masih ada event Asian Games yang akan diikuti timnas U-23. Kemudian timnas U-19 yang akan beraksi pada Piala Asia U-19 dan timnas U-16 di Piala Asia U-16.
Soal target timnas untuk 2018, timnas senior ditargetkan juara AFF, timnas U-23 empat besar Asian Games, timnas U-19 juara AFF dan empat besar AFC, dan timnas U-16 juara AFF dan tiga besar AFC, ujar Sekretaris Jenderal PSSI, Ratu Tisha.
Mudah-mudahan terwujud untuk menjadi top class di ASEAN. Dan berharap bisa bersaing di Asia serta mendapat dukungan dari kita semua, tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanpa Drawing, Inilah Pembagian Grup Piala Presiden 2018
Bola Indonesia 9 Januari 2018, 11:44 -
Operator Liga Tunggu Balasan PSSI Soal Draft Regulasi
Bola Indonesia 9 Januari 2018, 03:47 -
Ini Alasan Simon McMenemy Tolak Tangani Timnas Selection
Tim Nasional 7 Januari 2018, 22:22 -
PSSI Dukung Pemain Muda Timnas Indonesia Bermain di Jepang
Tim Nasional 6 Januari 2018, 09:36 -
PSSI dan Selangor FA Tuntaskan Masalah Transfer, Evan Dimas: Terima Kasih!
Tim Nasional 5 Januari 2018, 10:31
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39