Indra Sjafri: Tak Ada Intervensi Dalam Pembentukan Skuat
Editor Bolanet | 25 November 2013 10:47
Kalau untuk kesempatan menunjukkan kemampuan, semua kita beri. Seluruh anak bangsa berhak untuk mendapat kesempatan itu. Tapi, kalau untuk memilih pemain dalam tim, nggak ada yang bisa intervensi atau paksa saya, ujar Indra Sjafri.
Saya sering mendengar kasak-kusuk mengenai hal ini. Tapi, saya tenang-tenang saja. Semua ada dasarnya. Semua ada ukurannya. Dan, yang tak kalah penting, saya bekerjasama dengan pihak-pihak independen dalam pengukuran performa pemain-pemain ini, sambungnya.
Sebelumnya, Indra Sjafri dan tim pelatih Timnas U-19 menghadiri undangan Pengcab PSSI Batu untuk menyaksikan talenta-talenta muda pesepakbola Batu menunjukkan kebolehannya. Acara ini, dihelat di Stadion Brantas Batu, Minggu (24/11).
Seusai melihat talenta-talenta muda itu menunjukkan kebolehannya, Indra Sjafri menyebut Batu -seperti 43 kota lain yang telah dia kunjungi- berlimpah pemain berbakat. Namun, menurutnya, tidak semudah membalikkan telapak tangan, untuk merekrut pemain-pemain tersebut ke Timnas U-19 saat ini.
Yang jelas, saat ini kita sudah ada tim yang kualitasnya sudah kita ketahui semua. Kalau memang ada yang kualitasnya sama atau di atas, pasti akan kita coba, tandasnya. [initial]
Berita terkait Garuda Jaya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Ikut Seleksi Timnas U-19? Ini Syaratnya
Tim Nasional 22 November 2013, 15:21 -
Timnas U-19 Buka Seleksi di Kota Batu
Tim Nasional 22 November 2013, 15:11 -
Senin, Dalmiansyah Kembali Merumput Bersama Skuat Garuda Jaya
Tim Nasional 22 November 2013, 09:10 -
Indra Sjafri Bantah Bakal Lakukan Pencoretan
Tim Nasional 22 November 2013, 09:05 -
Cedera Pilar Timnas U-19, Dalmiansyah Berangsur Pulih
Tim Nasional 21 November 2013, 12:33
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39