Indra Sjafri Soroti Organisasi Lini Belakang Garuda Jaya
Editor Bolanet | 14 Oktober 2014 21:55
Organisasi pertahanan kita masih menjadi pekerjaan rumah, ujar Indra Sjafri, pada konferensi pers usai pertandingan.
Ada yang harus segera kita perbaiki. Gol-gol yang terjadi ke gawang kita adalah gol-gol mudah, sambungnya.
Sebelumnya, dalam laga pamungkas mereka pada ajang Piala Asia U-19, Timnas Indonesia U-19 harus menelan kekalahan 1-4 dari Uni Emirat Arab. Gol-gol UEA dicetak, Ahmed Alhasmi, Mohamed Alakberi, Saeed Jassim dan Ahmed Rabia. Sementara, gol semata wayang Skuat Garuda Jaya dicetak Dimas Drajad.
Sementara, menurut Indra Sjafri, UEA mengalami perkembangan pesat dari terakhir kali bertemu dengan Indonesia. Waktu itu,UEA dua kali menelan kekalahan dari anak asuh Indra Sjafri.
Mereka mempersiapkan diri lebih baik dari kami. Meski kami juga berkembang, perkembangan UEA lebih pesat, tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ayo Maju, Lagu Ciptaan Fans Untuk Evan Dimas dkk
Bolatainment 13 Oktober 2014, 11:48 -
Evan Dimas cs Diharap Matang di Kompetisi Profesional
Tim Nasional 13 Oktober 2014, 11:21 -
Okon Akui Australia Hanya Menang Beruntung
Tim Nasional 13 Oktober 2014, 10:46 -
Paul Okon Puji Penampilan Evan Dimas cs
Tim Nasional 13 Oktober 2014, 09:54 -
Jadwal TV : 13 - 16 Oktober 2014
Jadwal Televisi 13 Oktober 2014, 09:39
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39