Indra Sjafri: Grafik Korsel Cenderung Menurun
Editor Bolanet | 11 Oktober 2013 08:23
Dari dua kali laga Korsel, tim analisa dan penasehat teknik Timnas U-19, Rudy Wiliam Keltjes, selalu mengamati permainan tim asuhan Kim Sang Ho tersebut. Dari laporan yang saya terima, grafik mereka cenderung turun kalau dilihat dari dua laga itu. Berbeda dengan kita yang terus naik, ungkapnya, Jumat (11/10)
Meski demikian, Indra mengaku belum sepenuhnya mengantongi kekuatan Taeguk Warriors. Bagaimana meredam permainan mereka yang sudah mengoleksi sembilan gol tersebut belum diputuskannya. Baru jam 11 nanti kita meeting dan melihat video permainan mereka. Bagaimana mengatasinya, kita belum memutuskannya, jelasnya.
Tapi kami tetap optimis bisa mengalahkan mereka, tambahnya.
Kemenangan 2-0 atas Filipina membuat Indonesia harus menang atas Korsel di laga terakhir. Sebab, Korsel yang menghajar Laos 5-1 kini tinggal membutuhkan hasil imbang saja besok. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bermain Negatif Jalan Terakhir Filipina
Tim Nasional 10 Oktober 2013, 23:18 -
Indra Sjafri Keluhkan Permainan Negatif Filipina
Tim Nasional 10 Oktober 2013, 23:12 -
Review AFC U-19: Garuda Jaya Jegal The Azkals
Tim Nasional 10 Oktober 2013, 22:37 -
HT Review: Free Kick Hargianto Bikin Indonesia Unggul
Tim Nasional 10 Oktober 2013, 21:24 -
Starting Line-up Filipina vs Indonesia
Tim Nasional 10 Oktober 2013, 20:05
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39