Indra Sjafri Akui Belum Tahu Rencana Bakal Disekolahkan PSSI
Dimas Ardi Prasetya | 10 November 2017 18:34
Bola.net - - Indra Sjafri mengaku tak bisa berkomentar banyak terkait adanya rencana PSSI, yang disebut bakal menyekolahkannya. Pasalnya, pelatih Timnas Indonesia U-19 ini belum mendapat informasi terkait rencana ini.
Belum, ujar Indra.
Belum ada informasi mengenai hal ini, sambungnya, pada .
Menurut Indra, pihak PSSI memang sudah berkomunikasi dengannya. Komunikasi ini dilakukan Sekretaris Jenderal PSSI, Ratu Tisha Destria. Namun, Indra tak membeber apa isi pembicaraan tersebut.
Tunggu nanti saja ya, tuturnya.
Sebelumnya, Indra Sjafri dikabarkan bakal dinonaktifkan sebagai Pelatih Kepala Timnas U-19. Hal ini menyusul prestasi Garuda Nusantara, yang 'hanya' menduduki peringkat ketiga Grup F Penyisihan Piala Asia U-19.
Sebagai bentuk 'kompensasi' penonaktifan tersebut, Indra dikabarkan bakal disekolahkan. Ada dua negara yang bakal jadi tujuan Indra, Spanyol dan Korea Selatan.
Sementara itu, Indra sendiri tak mau berandai-andai bakal ke mana ia memilih untuk disekolahkan jika tawaran tersebut datang. Ia memilih menanti informasi lengkap dulu sebelum berkomentar dan mengambil keputusan.
Saya belum bisa komentar karena belum dapat informasi masalah ini, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Rilis Buku Kurikulum Pembinaan Sepakbola Indonesia
Bola Indonesia 9 November 2017, 23:41 -
Edy Rahmayadi Ungkap Alasan Penundaan Babak 8 Besar Liga 2
Bola Indonesia 1 November 2017, 07:14 -
PSSI Akan Diskualifikasi Klub yang Ricuh di 8 Besar
Bola Indonesia 1 November 2017, 06:50 -
Manajer Madura United Pertanyakan Sanksi 'Bertumpuk' Bagi Timnya
Bola Indonesia 1 November 2017, 04:18 -
Soal Lisensi Klub Profesional, PSSI Tolak Banding Semua Klub Liga 1
Bola Indonesia 1 November 2017, 01:27
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39