Indonesia vs Vietnam Resmi di GBT
Editor Bolanet | 28 Agustus 2012 11:33
Pertandingan persahabatan ini bukan persahabatan biasa. Uji coba ini nantinya akan berpengaruh pada posisi Indonesia di rangking FIFA. Pasalnya, jadwal laga ini sudah terpampang di situs resmi federasi sepak bola sedunia itu.
Ketua Panpel Pertandingan Persebaya Surabaya, Ram Surahman mengakui pihaknya sudah dimintai PSSI untuk mengurusi laga persahabatan ini. Saya sudah dapat telepon dari Jakarta. Kita disuruh prepare pertandingan itu, terangnya, Selasa (28/8).
Terpisah, Deputi Sekjen Bidang Kompetisi PSSI, Saleh Ismail Mukadar membenarkan hal itu. Sudah fix di GBT, tegasnya singkat.
Meski sempat terjadi insiden lampu mati saat menjamu QPR, Saleh dan PSSI tak ragu untuk kembali menunjuk GBT. Selain bisa menjadi ajang promosi Timnas, pemilihan GBT juga bisa jadi promosi kota-kota besar Indonesia selain Jakarta, ke manca negara, tambahnya. (fjr/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AFC Perintahkan PSSI Tegur Klub ISL
Tim Nasional 27 Agustus 2012, 22:18 -
Persibo Sumbang Lima Pemain Untuk Timnas
Tim Nasional 27 Agustus 2012, 19:15 -
Abdul Rahman Mundur, Nil Maizar Bingung Cari Pengganti
Tim Nasional 27 Agustus 2012, 16:45 -
Limbong Nilai Kenaikan Uang Harian Pemain Timnas Keliru
Tim Nasional 27 Agustus 2012, 16:25 -
Profesional, Abdul Rahman Siap Mundur Dari Timnas
Tim Nasional 27 Agustus 2012, 10:30
LATEST UPDATE
-
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23