Indonesia Incar Kemenangan Lawan Puerto Rico
Afdholud Dzikry | 10 Juni 2017 22:50
Bola.net - - Tim nasional (timnas) Indonesia akan menjalani laga uji coba internasional melawan Puerto Rico. Skuat Merah Putih pun kembali menargetkan kemenangan di laga tersebut.
Sebelumnya, timnas Indonesia sudah menjalani laga uji coba melawan Kamboja di Phnom Penh. Laga yang digelar pada 8 Juni 2017 tersebut, dimenangkan oleh Irfan Bachdim dan kawan-kawan dengan skor, 0-2.
Setelah ini, timnas Indonesia akan bentrok dengan Puerto Rico di Stadion Maguwoharjo, Sleman, pada 13 Juni 2017. Tim besutan Luis Milla itu bakal mencoba meneruskan hasil positif, terlebih laga ini nanti masuk agenda resmi dari FIFA.
Ya target pasti ingin menang karena itu bisa mengangkat rangking dan yang pasti buat kepercayaan diri pemain, ujar asisten pelatih timnas Indonesia, Bima Sakti di Lapangan Sekolah Pelita Harapan (SPH), Karawaci, Tangerang, Sabtu (10/6/2017).
Laga ini sendiri dipastikan akan berjalan lebih sulit bagi timnas Indonesia. Apalagi Puerto Rico bisa dibilang lebih kuat dari Kamboja.
Ya Puerto Rico lebih baguslah, kan mereka rangkingnya juga lebih baik, katanya.
Berdasarkan rangking FIFA per 1 Juni 2017, Puerto Rico saat ini berada di peringkat 133 dunia. Sementara Kamboja duduk di posisi 174.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persiapan Internal Game, Ini Menu Latihan Timnas U-22
Tim Nasional 9 Mei 2017, 15:01 -
7 Mei, Timnas U-22 Akan Kembali Gelar TC
Tim Nasional 26 April 2017, 06:09 -
Finishing Masih Jadi Masalah Timnas U-22
Tim Nasional 25 April 2017, 17:17 -
Gagal Tampil di ISG, Ini Agenda Timnas U-22
Bola Indonesia 18 April 2017, 17:20 -
Pintu Masuk Timnas U-22 Masih Terbuka Lebar
Bola Indonesia 18 April 2017, 17:02
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39