Indonesia Hanya Butuh Seri Lawan Singapura Untuk ke Semifinal
Editor Bolanet | 9 Juni 2015 21:49
Saat ini, Indonesia memiliki poin yang sama dengan tuan rumah Singapura, yakni enam poin. Namun Garuda Muda berhak menempati posisi kedua di bawah Myanmar karena memiliki selisih gol lebih bagus daripada Singapura.
Kemenangan 2-0 atas Filipina membuat Indonesia kini memiliki surplus lima gol, sementara Singapura hanya memiliki surplus dua gol saja setelah sebelumnya mengalahkan Kamboja 3-1.
Dengan kondisi seperti itu, Indonesia hanya butuh minimal hasil seri saat melawan Singapura di laga terakhir, Kamis (11/6) mendatang untuk memastikan diri lolos ke semifinal SEA Games 2015 cabang sepakbola.
Sementara satu tiket ke semifinal lainnya telah menjadi miliki Myanmar yang mengoleksi sembilan poin dari tiga laga. Apapun hasil pertandingan Myanmar melawan Kamboja di laga terakhir tak akan menggagalkan Myanmar ke semifinal. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fokus ke SEA Games, Evan Dimas Ogah Pikirkan Nasib PSSI
Tim Nasional 1 Juni 2015, 16:55 -
Evan Dimas Disarankan Eks MU Main di Spanyol atau Prancis
Bola Indonesia 22 April 2015, 12:42 -
Susul Andik, Evan Dimas Ingin Main di Luar Negeri
Bola Indonesia 22 April 2015, 11:19 -
Persebaya Tak Keberatan Evan Dimas cs ke Tim PON Jatim
Bola Indonesia 16 April 2015, 12:28 -
Persebaya Dicekal BOPI, Ini Kata Evan Dimas
Bola Indonesia 10 April 2015, 14:28
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39