Ikuti Asian Games 2014, Timnas Gunakan Dana Sendiri
Editor Bolanet | 15 Juli 2014 16:23
Ketua Umum PSSI, Djohar Arifin menyatakan uang tersebut dikumpulkan sejak Januari lalu, sehingga PSSI tak akan meminta dana ke Satlak Prima.
Kita terus persiapkan tim sebaik mungkin. Keseriusan kami dibuktikan tidak mengambil uang yang ada di Satlak Prima. Kita komitmen untuk gunakan uang sendiri dan tidak mau mengganggu. Biar, uang itu untuk cabang olahraga lainnya saja, kata Djohar.
Kita berpegangan pada pedoman BTN (Badan Tim Nasional). Terserah BTN nanti keputusannya seperti apa. Pastinya, kita tidak ingin ganggu keuangan Satlak Prima. Sebab, semuanya sudah dipenuhi BTN, pungkasnya.
Timnas U-23 sendiri kini tengah berada di Italia untuk melakukan tiga partai uji coba, masing-masing melawan AS Roma (18/7), Lazio (20/7), serta Cagliari (23/7). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Djohar Arifin: Timnas U-19 Bisa Tiru Jerman
Tim Nasional 9 Juli 2014, 14:57 -
Setiap Bulan, Timnas U-19 Habiskan Rp1 Miliar
Tim Nasional 5 Juli 2014, 19:50 -
Djohar Arifin Pastikan Hadiri Undian Grup Piala AFF 2014
Bola Indonesia 1 Juli 2014, 23:06 -
Ketum PSSI Kritisi Kondisi Brasil Sebagai Tuan Rumah Piala Dunia
Piala Dunia 30 Juni 2014, 22:25 -
Djohar: Berkat PSSI, Indonesia Kembali Dipercaya Dunia
Bola Indonesia 26 Juni 2014, 13:05
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39