Hormati Alfred Riedl, Jacksen Tiago Tolak Beri Saran
Editor Bolanet | 9 Desember 2013 00:49
Mantan pelatih klub Persebaya Surabaya, Persita Tanggerang, Mitra Kukar dan Persitara Jakarta Utara tersebut, mengaku kini lebih memilih pulang kampung ke Brasil untuk sementara waktu sebelum kembali bekerja mengarsiteki klub Persipura Jayapura di ajang Indonesia Super League (ISL) musim 2013-2014.
Apalagi, sosok kelahiran Rio de Janeiro, Brasil, 28 Mei 1968 tersebut, juga menegaskan ingin kembali membawa Mutiara Hitam- julukan Persipura- menggapai prestasi.
Saya tidak kecewa meski posisi di Timnas Indonesia senior sudah digantikan Alfred Riedl. Justru, saya sangat bangga dan menikmati melatih Timnas Indonesia meski hanya sekitar lima bulan. Karena itu, tidak ada satupun keputusan yang saya sesali, ungkap mantan pemain klub Petrokimia Putra, PSM Makassar, Persebaya Surabaya dan Geylang United FC tersebut.
Karena itu, Jacksen enggan menjabarkan banyak hal yang menyangkut seputar Timnas Indonesia senior.
Termasuk, sekedar memberikan sumbang saran kepada Riedl yang sudah resmi dikontrak Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) dan Badan Tim Nasional (BTN), supaya bisa memulai pekerjaannya dengan baik.
Saya memegang teguh budaya orang Brasil yang selalu menghormati orang yang lebih tua. Seakan, kurang pantas jika memberikan nasehat atau masukkan kepada Riedl. Dalam hal ini, beliau (Rriedl) berusia lebih tua dari saya, pungkasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alfred Riedl Tangani Timnas Senior Mulai Dari Nol
Tim Nasional 8 Desember 2013, 05:40 -
PSSI-BTN Prioritaskan Bentuk Pemain Timnas Berkualitas
Tim Nasional 8 Desember 2013, 05:10 -
Alfred Riedl Dilarang Gunakan Pemain Naturalisasi
Tim Nasional 7 Desember 2013, 13:58 -
PSSI Klaim Sudah Lunasi Utang Kepada Alfred Riedl
Tim Nasional 7 Desember 2013, 13:20 -
Alfred Riedl Dapat Kontrak Bersyarat Dari PSSI-BTN
Tim Nasional 7 Desember 2013, 12:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23