Hadapi Chelsea, M Roby Jadi Kapten Indonesia All Star
Editor Bolanet | 24 Juli 2013 20:15
Kesempatan serupa, pernah dirasakannya ketika menghadapi Liverpool FC di SUGBK, Sabtu (20/7) malam. Ketika itu, The Reds- julukan Liverpool FC- berhasil meraih kemenangan dengan skor 0-2, yang masing-masing dicetak Philippe Coutinho pada menit ke-10 dan Raheem Sterling pada menit ke-88.
Roby mampu tampil dan memimpin rekan-rekannya dengan baik. Karena itu, kapten tim ini akan kembali diembannya, ujar pelatih Indonesia All Star, Rahmad Darmawan.
The Blues- julukan Chelsea, berhasil meraih dua kemenangan dalam tur pramusim Asia 2013. Pertama, mengalahkan Singha All Star XI dengan skor 1-0 di Thailand dan Malaysia XI, 4-1. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas Indonesia Agendakan Uji Coba Lawan Filipina di Solo
Tim Nasional 23 Juli 2013, 22:31 -
Cole: Mourinho Sosok Tepat Bawa Chelsea Raih Prestasi
Liga Inggris 23 Juli 2013, 20:25 -
Mourinho Bantah 'Ganggu' David Moyes
Tim Nasional 23 Juli 2013, 19:00 -
RD: Akan Sangat Bahagia Bila Kami Mampu Sulitkan Chelsea
Tim Nasional 23 Juli 2013, 18:21 -
Ahmad Bustomi: Lawan Chelsea Kesempatan Berharga
Tim Nasional 23 Juli 2013, 17:04
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10