Garuda Jaya Akan Disambut Konvoi Motor di Samarinda
Editor Bolanet | 10 Maret 2014 21:32
Koordinator pertandingan timnas U-19 di Kalimantan Timur, Achmad Subhan, mengatakan klub motor Ninja 250 EBT di Samarinda bakal menyambut kehadiran timnas setelah tiba di gerbang masuk menuju kota Samarinda.
Teknisnya klub motor tersebut menunggu di depan kompleks Stadion Palaran, mereka akan mengawal perjalanan timnas memasuki kota Samarinda, sampai menuju Hotel, kata Subhan seperti dilansir Antara.
Sejauh ini, kata dia, klub motor yang telah memastikan ikut acara konvoi yakni klub ninja Samarinda, meski beberapa klub seperti sekuter dan lainnya masih menunggu proses persetujuan panitia pelaksana pertandingan.
Untuk klub Ninja sendiri kurang lebih akan dihadiri oleh 100 personel, dan untuk yang lainnya mungkin sekitar puluhan, kata Subhan.
Timnas U-19, hari ini melakoni pertandingan uji coba melawan tim Persiba U-21, di Balikpapan. Rombongan timnas tersebut akan meninggalkan Balikpapan pada Selasa siang (11/3), dan berangkat menuju Samarinda untuk mempersiapkan laga uji coba selanjutnya melawan Pusam U-21. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Calon Penggawa Timnas U-19 Wajib Lolos Tiga Tes Utama
Tim Nasional 8 Maret 2014, 13:20 -
Indra Sjafri: Ingin Hebat? Lawan Tim Hebat Juga!
Tim Nasional 7 Maret 2014, 16:52 -
Ini Penjelasan Indra Sjafri Soal Tur Timur Tengah dan Eropa
Tim Nasional 7 Maret 2014, 16:20 -
Indra Sjafri Siap Wujudkan Impian Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 7 Maret 2014, 10:53 -
Raih Gelar Pelatih Terbaik, Indra Sjafri Merendah
Bola Indonesia 7 Maret 2014, 10:37
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23