Empat Laga Timnas U-22 Tanpa Aji Santoso
Editor Bolanet | 28 Juni 2012 17:00
Aji resmi dijatuhi hukuman oleh FIFA pasca tragedi kekalahan memalukan 0-10 dari Bahrain di pertandingan terakhir kualifikasi Pra-Piala Dunia 2014 lalu. Selain hukuman empat laga, Aji yang saat itu menjadi caretaker pelatih Timnas juga diganjar denda hampir Rp 60 juta.
Di Riau 5-15 Juli nanti, Indonesia tergabung satu grup dengan , , , Macau dan Timor Leste. Praktis hanya sekali saja pelatih asal Malang ini mendampingi Timnas U-22 dari pinggir lapangan. Ya, selama empat pertandingan saya tidak bisa mendampingi tim, ujar Aji saat dikonfirmasi Bola.net.
Aji menambahkan, asisten pelatih Widodo C Putro yang akan mendampingi Timnas U-22 selama empat laga. Barulah di laga terakhir melawan Singapura, eks Pelatih Persebaya Surabaya itu akan mendampingi mereka. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Limbong: Pemain ISL Bukan Jaminan Masuk Timnas
Tim Nasional 27 Juni 2012, 11:00 -
Djoko Driyono Sambut Baik Bergabungnya Pemain ISL ke Timnas
Tim Nasional 27 Juni 2012, 10:25 -
27 Juni, Timnas U-22 Umumkan Skuad
Tim Nasional 26 Juni 2012, 22:50 -
Timnas U-22 Mampu Ditahan Imbang Persiba Bantul
Tim Nasional 26 Juni 2012, 18:19 -
Besok, Tiket Kualifikasi Piala Asia U-22 Mulai Dijual
Tim Nasional 26 Juni 2012, 15:15
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39