Djoko Driyono Sambut Baik Bergabungnya Pemain ISL ke Timnas
Editor Bolanet | 27 Juni 2012 10:25
Sebab hal tersebut mampu menunjukkan terjalinnya harmonisasi antara pihak Komite Penyelamat Sepak Bola Indonesia (KPSI) dan PSSI.
Ini merupakan bukti nyata dari proses rekonsiliasi yang dibantu Task Force AFC. Karena itu, kini kita tinggal menjaganya supaya suasana tetap berjalan baik, terangnya kepada .
Selain itu, Joko mengatakan, persoalan yang ada memang harus diselesaikan secara satu demi satu. Permulaan yang sudah dapat dibanggakan, sambung Joko, yakni pembentukan Timnas yang diisi pemain terbaik dari dua kompetisi profesional di Tanah Air yang berbeda pengelola.
Pemain dari kompetisi PT LI dan PT Liga Prima Indonesia Sportindo (PT LPIS) harus benar-benar dijaring dengan proses transparansi. Sehingga, dapat memunculkan pemain-pemain terbaik dan berkualitas uji kompetisi, ujarnya.
Apalagi, salah satu poin dari kesepahaman PSSI dan KPSI dihadapan Task Force AFC, yakni mengelola Timnas. Disebutkan, mulai dari penentuan pemain, tim pelatih, hingga manajer, pungkasnya. (esa/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persiram Targetkan Lolos Dari Jurang Degradasi
Bola Indonesia 26 Juni 2012, 16:25 -
Hadapi Persidafon, RD Duetkan Greg dan Safee Sali
Bola Indonesia 26 Juni 2012, 13:35 -
Incar 37 Poin, Persegres Optimis Tak Terdegradasi
Bola Indonesia 26 Juni 2012, 12:00 -
Suharno Targetkan Arema Finish di Papan Tengah
Bola Indonesia 26 Juni 2012, 10:45 -
Persidafon Menatap Tur Jawa barat
Bola Indonesia 26 Juni 2012, 10:25
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39