Djohar Tak Paham Sebab Dana Pemerintah Bagi PSSI Tak Cair
Editor Bolanet | 12 November 2013 12:42
Kami tidak tahu di mana dana kami tersangkut, ungkap Djohar, pada Bola.net.
Kita sudah lama tak mendapat bantuan, walau pemerintah sudah menjanjikan. Sejak bantuan untuk menyelenggarakan KLB PSSI, 17 Maret 2013, yang berujung pada rekonsiliasi, sampai saat ini tak pernah kami terima lagi bantuan pemerintah, sambung Djohar.
Sementara itu, tak kunjung cairnya dana pemerintah tak membuat Djohar berkecil hati. Sebaliknya, dia menegaskan bahwa program-program kerja PSSI, khususnya terkait tim nasional (timnas) harus terus berjalan.
Kita harus tetap jalan. Program tidak boleh berhenti hanya karena dananya tidak didukung pemerintah, ujar Djohar.
Ke depannya, kita tidak akan lagi menganggarkan dana bagi program-program kita ke pemerintah, dia menandaskan. (den/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Akui Tidak Mampu Kelola Tiket Timnas
Tim Nasional 11 November 2013, 21:29 -
Pemerintah Dinilai Tidak Mendukung Peran PSSI
Tim Nasional 11 November 2013, 20:07 -
TC Timnas U-19 Habiskan Dana Rp 30 Miliar
Tim Nasional 9 November 2013, 14:54 -
Untung-Rugi Format Kompetisi 1 dan 2 Wilayah
Bola Indonesia 8 November 2013, 09:22 -
PSSI Putuskan Regulasi Pemain Asing Musim Depan
Bola Indonesia 8 November 2013, 09:05
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39