Djohar Arifin: Timnas U-19 Bisa Tiru Jerman
Editor Bolanet | 9 Juli 2014 14:57
Hal tersebut disampaikan oleh Ketua Umum PSSI, Djohar Arifin. Menurutnya, skuat Garuda Jaya bisa meniru mental yang ditunjukkan oleh anak asuh Joachim Low di Piala Dunia edisi kali ini, terutama di laga kontra Brasil.
Permainan Jerman bisa dijadikan acuan untuk Timnas Indonesia U-19. tegas Djohar.
Selain itu, Djohar menegaskan bahwa pihaknya terus berupaya membentuk Timnas usia dini dengan serius. Salah satunya dengan terus mencari pemain ke pelosok nusantara.
Saat ini, PSSI terus bergerak menyeleksi pemain lapis atau regenerasi dari seluruh provinsi di Indonesia. Tujuannya tentu untuk masuk Timnas di usia dini. Bersyukur, dari Makassar kita dapatkan lima pemain yang akan masuk skuat Timnas, sambungnya. (esa/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Indonesia Sering Dibicirakan FIFA, Joko Driyono Merasa Spesial
Bola Indonesia 7 Juli 2014, 15:21 -
PSSI Kurangi Kuota Pemain Asing di Klub Indonesia
Bola Indonesia 7 Juli 2014, 14:34 -
Inilah Target PSSI Bagi Timnas U-23 di Asian Games 2014
Tim Nasional 7 Juli 2014, 14:19 -
Asian Games 2014 Bentrok ISL, PSSI Segera Putuskan Solusi
Bola Indonesia 7 Juli 2014, 13:45 -
Djohar Arifin Pastikan Hadiri Undian Grup Piala AFF 2014
Bola Indonesia 1 Juli 2014, 23:06
LATEST UPDATE
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08 -
Liverpool dan Real Madrid Berebut Tanda Tangan Dean Huijsen
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:00 -
Arsenal Disarankan Rekrut Joao Pedro: Solusi untuk Lini Serang?
Liga Inggris 21 Maret 2025, 10:56 -
Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
Liga Inggris 21 Maret 2025, 10:42 -
Masa Depan Lionel Messi: Barcelona Ingin Bawa Pulang Sang Legenda
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 10:30 -
Italia Dipermalukan Jerman, Rekor Buruk Azzurri Pecah Lagi
Piala Eropa 21 Maret 2025, 10:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39