Dipanggil Timnas, Fachrudin Siap Bimbing Para Juniornya
Ari Prayoga | 6 Juni 2017 05:31Bola.net - - Bek milik Madura United FC, Fachrudin Aryanto terpanggil masuk tim nasional Indonesia U-22. Dia pun bertekad untuk bisa membimbing para juniornya dengan sebaik mungkin.
Timnas U-22 tengah mempersiapkan diri untuk menghadapi laga uji coba melawan Kamboja pada 8 Juni 2017. Setelah itu, skuat Garuda bakal bertanding melawan Puerto Rico pada 13 Juni 2017.
Untuk laga tersebut, pelatih timnas U-22, Luis Milla menyertakan lima pemain senior. Selain Fachrudin, ada Kurnia Meiga, Adam Alis, Irfan Bachdim dan Bayu Pradana.
Kami akan coba memberi contoh kepada adik-adik ini yang akan ikut SEA Games dan Asian Games pada tahun depan nanti. Kami harap bisa membantu dan memberikan mereka contoh yang baik, ujar Fachrudin.
Lima pemain senior ini sendiri sebelumnya belum pernah merasakan polesan Milla. Oleh karena itu, Fachrudin siap bekerja keras agar bisa segera menyatu dengan para penggawa Merah Putih U-22.
Ini adalah pertama kali saya ikut latihan bersama coach Luis Milla dan yang pasti saya harus cepat beradaptasi karena adik-adik lain sudah lebih dulu beradaptasi, tuturnya.
Sementara itu, saat ditanya soal kualitas para juniornya di timnas U-22, Fachrudin mengaku kagum. Eks bek Sriwijaya FC ini menilai, para pemain muda ini bisa jadi bintang masa depan di persepakbolaan Indonesia.
Saya pikir banyak pemain yang bagus dan potensial, mereka juga jadi tulang punggung di klub mereka masing-masing, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kamboja Jadi Tolak Ukur Timnas Menuju SEA Games
Tim Nasional 5 Juni 2017, 19:23 -
Mangkir Dari Timnas, Bek Persija Ini Dapat Sanksi Berat
Bola Indonesia 2 Juni 2017, 00:10 -
Ezra Walian dan Evan Dimas Tereliminasi Dari Timnas, Ini Alasannya
Tim Nasional 31 Mei 2017, 11:43 -
Ini Alasan Luis Milla Panggil Lima Pemain Senior ke Timnas U-22
Tim Nasional 31 Mei 2017, 08:44 -
Bali United Tundukkan Timnas U-22 di Stadion Dipta
Bola Indonesia 26 Mei 2017, 22:22
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39