Cristian Gonzales Optimis Dibawa Riedl ke Piala AFF 2014
Editor Bolanet | 14 November 2014 20:49
Dikatakannya, dirinya tetap optimis sekalipun banyak striker bagus yang ambil bagian dalam training centre (TC)/pemusatan latihan. Misalnya saja, Boaz Solossa, Sergio Van Dijk dan Samsul Arif.
Saya hanya selalu berpikir untuk berlatih keras supaya bisa terpilih oleh Riedl. Soal ketiganya, memang mereka sangat handal dalam menjebol gawang lawan. Terutama, Boaz dan Van Dijk, kata Gonzales.
Dikatakannya lagi, banyaknya penyerang yang mengikuti TC di Timnas Indonesia senior, justru memberikan keuntungan. Sebab, memudahkan tim pelatih untuk memilih pemain.
Siapapun nanti yang dibawa, dialah pemain terbaik. Karena itu, saya pasti mendukung dan ikut mendoakan supaya Timnas Indonesia juara, pungkas pemain naturalisasi tersebut. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pasca Piala AFF 2014, BTN Janji Evaluasi HPU
Tim Nasional 13 November 2014, 19:56 -
Inilah Jadwal Lengkap Piala AFF 2014
Tim Nasional 13 November 2014, 17:05 -
Jadwal TV : 14 - 17 November 2014
Jadwal Televisi 13 November 2014, 10:55 -
Alfred Riedl Coret Tiga Pemain Lagi
Tim Nasional 12 November 2014, 21:30 -
Riedl: Manahati Lestusen Pemain Serba Bisa
Tim Nasional 12 November 2014, 20:47
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39