Bob Hippy Pertanyakan Rencana La Nyalla Bentuk Timnas
Editor Bolanet | 6 Agustus 2012 20:50
Mana bisa seperti itu? Legalitasnya dari mana? ujar Bob, pada , Senin (06/08).
Lebih lanjut, Bob menegaskan bahwa dalam nota kesepahaman antara KPSI dan PSSI, tak ada legalitas bagi KPSI. Justru, di alinea pertama saja, sudah ada pengakuan bahwa penyelenggara sepak bola yang sah di Indonesia adalah PSSI, di bawah pimpinan Djohar Arifin, tukas Bob.
Terang saja, dia tidak paham ini. Dia tidak pernah ikut meeting. Bahkan, saat penandatanganan saja dia datang telat, sambung Bob.
Sebelumnya, La Nyalla sempat melontarkan ide kontroversial beberapa waktu lalu. Mantan anggota Komite Eksekutif PSSI ini mengatakan pihaknya akan membentuk Tim Nasional tandingan untuk bertanding di Piala AFF 2012. Bahkan, demi ambisinya itu, La Nyalla mengaku telah memerintahkan CEO PT. Liga Indonesia, Djoko Driyono, untuk mengumpulkan pemain-pemain terbaik di kompetisi Indonesia Super League (ISL). (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Butuh 800 Juta Untuk Gelar TC Timnas Senior
Tim Nasional 27 Juli 2012, 07:00 -
Akademi Nusantara, Jadi atau Tidak?
Bola Indonesia 25 Juli 2012, 21:00 -
Timnas U-22 Bakal Terus Diasah Uji Coba
Tim Nasional 25 Juli 2012, 14:04 -
PSSI Beri Kebebasan Nil Maizar Tentukan Skuad Timnas
Tim Nasional 19 Juli 2012, 20:18 -
PSSI Undang Pemain ISL Perkuat Timnas di Java Cup
Tim Nasional 19 Juli 2012, 10:10
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39