Boaz Fit Bermain Lawan Arsenal
Editor Bolanet | 10 Juli 2013 16:06
Hal itu diungkapkan langsung oleh pelatih Timnas Indonesia yang juga pelatih Boaz di Persipura Jayapura, Jacksen F Tiago. Dia (Boaz) sudah fit dan sudah sama saya di Jakarta. Malam ini kami semua sudah bisa latihan terang Jacksen ketika ditanya kondisi terakhir Boaz.
Sementara itu, kendati mengaku Arsenal bukan lah fokus utamanya, Jacksen menegaskan dirinya tak lantas mau melepas laga tersebut begitu saja. Persiapan akan tetap dilakukan sebaik mungkin demi laga tersebut.
Tidak adanya pengurangan porsi latihan Timnas selama Ramadan ini menjadi pembuktian kalau ia tak mau main-main saat adu taktik dengan Arsene Wenger nanti. Latihan kami tetap normal selama Ramadan. Tidak dikurangi mungkin waktunya saja ganti malam, tambah Jacksen. (fjr/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Agenda Arsenal Selama di Indonesia
Bola Indonesia 9 Juli 2013, 21:37 -
Timnas Senior Masih Buka Pintu Untuk Stefano Lilipaly
Tim Nasional 9 Juli 2013, 20:43 -
Hadapi Arsenal, Timnas Senior Latihan Sore dan Malam
Tim Nasional 9 Juli 2013, 20:35 -
Skuad Arsenal Tiba di Jakarta Hari Jumat
Bola Indonesia 9 Juli 2013, 20:05 -
Jacksen F Tiago Simpan Strategi Hadapi Arsenal
Tim Nasional 9 Juli 2013, 14:23
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23