Bepe Umumkan Mundur Dari Timnas Lewat Twitter
Editor Bolanet | 1 April 2013 20:11
Bepe- begitu sapaannya- mulai memperkuat Timnas ketika berusia 18 tahun, pada 2 Juni 1999. Laga perdana Bepe bersama Timmas, diperoleh ketika menghadapi Estonia. Pertandingan tersebut, berakhir dengan skor 2-2.
Selama membela Timnas, Bepe sudah mencatat 96 caps dengan torehan 44 gol. Laga terakhir Bepe, dilalui oleh mantan pemain Persija Jakarta tersebut di ajang Piala AFF 2012.
Kemahiran pemain kelahiran Semarang, Jawa Tengah, 10 Juni 1980 tersebut, cukup disegani di kawasan Asia Tenggara. Terutama, ketika ia mencetak satu-satunya gol untuk Indonesia di Piala Tiger 2002, saat melawan Malaysia di babak semifinal. Di ajang tersebut, Bepe juga menjadi pencetak gol terbanyak dengan delapan gol.
Saat masih bermain dalam tim remaja Jawa Tengah, ia pernah dinobatkan sebagai pemain terbaik Piala Haornas, sebuah kejuaraan tingkat remaja. Bepe juga pernah menjadi pencetak gol terbanyak untuk skuad Indonesia di Piala Asia U-19 Grup V, dengan 7 gol.
Bepe merupakan satu striker langka di Indonesia. Komitmen dan profesionalisme adalah keunggulan dari pemain lainnya dan langka di Indonesia ungkap mantan manajer Timnas, Ivan Venkov Kolev, dalam buku biografi yang ditulis Bepe berjudul Ketika Jemariku Menari (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aji Santoso Tunggu Kepastian PSSI
Tim Nasional 29 Maret 2013, 14:45 -
Luis Manuel Blanco Punya Pesan Untuk Okto
Tim Nasional 28 Maret 2013, 19:14 -
Harbiansyah Berencana Gugat Ketua BTN
Tim Nasional 28 Maret 2013, 18:37 -
Blanco Ungkapkan Formasi Seandainya Dipercaya Melawan Arab
Tim Nasional 28 Maret 2013, 18:21 -
Satlak Prima Tawari Luis Manuel Blanco Posisi Dirtek
Tim Nasional 28 Maret 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39