Belum Kantongi Visa, Timnas Tunda ke Palestina
Editor Bolanet | 8 Mei 2012 23:00
Semula, tim arahan Nil Maizar tersebut akan menuju Palestina pada 11 Mei untuk mengikuti Tournament Al Nakbah International di Palestina, 13-23 Mei. Namun, akibat Timnas urung mendapatkan visa, proses keberangkatan harus ditunda hingga 14 Mei.
“Karena itu, kami juga sudah melakukan koordinasi dengan pelatih untuk segera menyesuaikan program latihan. Kami tidak ingin hal ini mengganggu persiapan dan target kami,” terang Ramadhan Pohan kepada .
RP- panggilan Ramadhan Pohan menuturkan- dalam proses pengurusan visa ke Palestina, terjadi sedikit persoalan akibat panjangnya tahapan persetujuan. Sebab, terdapat pengecekan khusus dibandingkan ketika mengurus visa ke negara lainnya.
“Kami berharap persoalan ini segera selesai. Sebab, visa seluruh pemain dan ofisial sudah dimasukkan ke Dubes Palestina di Indonesia. Selanjutnya, diteruskan ke PBB. Setelah itu, data-data yang ada dikirimkan ke Israel,” tutur RP.
Skuad Timnas, kini masih menjalani pemusatan latihan/training centre (TC) di Yogyakarta di bawah komando asisten pelatih Fabio Oliviera.
“Sebelumnya berangkat, kami akan menjalani uji coba terakhir melawan Tim Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), di Yogyayakarta, Rabu (9/5),” tutupnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Turnamen Palestina, Timnas Optimis Runner-Up
Tim Nasional 7 Mei 2012, 21:19 -
Timnas Siapkan Uji Coba Terakhir Sebelum ke Palestina
Tim Nasional 7 Mei 2012, 20:15 -
UNY, Ujicoba Terakhir Timnas Sebelum ke Palestina
Tim Nasional 7 Mei 2012, 18:45 -
Petar Segrt Ancam Tarik Pemainnya dari Timnas
Bola Indonesia 7 Mei 2012, 17:30 -
Budi Sudarsono: Pemain ISL Mungkin Kecewa PSSI
Tim Nasional 7 Mei 2012, 09:50
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39