Bek Timnas U-23 Optimis Jelang Bentrok Thailand
Editor Bolanet | 12 Juni 2015 12:18
Bek asal Persija Jakarta ini pun sudah tak sabar ingin menjajal salah satu tim favorit juara, Thailand U-23 di laga semifinal nanti. Meski terbilang berat, namun Vava tetap yakin timnya mampu berbuat banyak di laga ini.
Di pertandingan nanti (vs Thailand) tentu kami harus kerja keras lebih lagi agar masuk final. Menurut saya Thailand merupakan tim yang bagus, ujar Vava.
Dalam sepakbola, apapun bisa terjadi. Kalau kerja keras lagi, saya yakin dan akan tetap berdoa agar bisa menang, lanjutnya.
Laga Indonesia melawan Thailand rencananya akan digelar di Stadion Nasional Singapura, Kallang pada Sabtu (13/6) besok malam. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Lolos ke Semifinal, Timnas U-23 Merasa Dirugikan Jadwal
- Aji Santoso Percaya Kondisi Pemain Membaik Sebelum Lawan Thailand
- Hadapi Thailand, Ini Harapan Menpora Kepada Timnas U-23
- Menpora Puji Kesuksesan Timnas U-23 Melaju ke Semifinal
- La Nyalla Yakin Timnas U-23 Mampu Tampil Apik Lawan Thailand
- Highlights SEA Games 2015: Singapura 0 - 1 Indonesia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Thailand, Ini Harapan Menpora Kepada Timnas U-23
Tim Nasional 11 Juni 2015, 23:35 -
Menpora Puji Kesuksesan Timnas U-23 Melaju ke Semifinal
Tim Nasional 11 Juni 2015, 23:19 -
La Nyalla Yakin Timnas U-23 Mampu Tampil Apik Lawan Thailand
Tim Nasional 11 Juni 2015, 23:16 -
Highlights SEA Games 2015: Singapura 0 - 1 Indonesia
Open Play 11 Juni 2015, 23:12 -
Timnas U-23 Lolos Semifinal, La Nyalla Terharu dan Bangga
Tim Nasional 11 Juni 2015, 22:46
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 04:03 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 26 Maret 2025, 04:01 -
Link Live Streaming Kolombia vs Paraguay - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 26 Maret 2025, 04:00 -
Link Live Streaming Chile vs Ekuador - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 26 Maret 2025, 04:00 -
Debut Istimewa Joey Pelupessy di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 03:23 -
Pelatih Timnas Bahrain: Kami Kalah dari Indonesia Karena Kesalahan Sendiri!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:48 -
Timnas Indonesia Bungkam Bahrain, Mood Lebaran Makin Naik & Full Senyum!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:37 -
Ubur-ubur Ikan Lele, Kamu Emang Kelas, Mang Ole!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10