Andik Vermansyah Bantah Alami Cedera
Editor Bolanet | 10 Oktober 2016 17:10
Berbeda dengan pertandingan sebelumnya lawan Malaysia, Andik tak bermain penuh dalam partai kontra Vietnam. Saat pertandingan menyisakan waktu kurang dari 15 menit, Andik di tarik keluar oleh Alfred Riedl, pelatih Timnas. Posisinya digantikan Septian David Maulana.
Sebelum pergantian itu, Andik sempat mendapat benturan dari wingback lawan. Kepada , Arek Kalijudan, Surabaya ini memastikan bahwa kondisinya baik-baik saja. Kemarin cuma kram saja. Sebab pertandingan berjalan dengan tempo tinggi, ungkap Andik.
Saya sendiri yang minta diganti. Sebab kaki ini sudah kram, imbuh mantan penggawa Persebaya Surabaya ini.
Dalam pertandingan pemain, Andik masih menjadi andalan utama Timnas Indonesia. Bersama Boaz Salossa, Irfan Bachdim dan Zulham Zamrun, Andik menjadi motor serangan Garuda Merah. [initial]
Baca Juga:
- Ini 26 Pemain Indonesia yang Dipanggil Lawan Vietnam
- Andik Vermansyah dan Evan Dimas Hampir Pasti Main di AFF 2016
- Riedl Siapkan Satu Kursi untuk Andik di Timnas
- Madura United Rayu Irfan Bachdim dan Andik Vermansyah
- Indonesia Bungkam Malaysia Tiga Gol Tanpa Balas
- Indonesia Intip Kekuatan Malaysia Lewat Andik Vermansyah
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Imbang, Riedl Akui Timnya Lambat Panas
Tim Nasional 9 Oktober 2016, 23:24 -
Pelatih Vietnam Puji Mental Pemain Indonesia
Tim Nasional 9 Oktober 2016, 22:30 -
Video: Bendera Palestina Kembali Berkibar di Laga Timnas Indonesia
Open Play 9 Oktober 2016, 19:40 -
Hasil Pertandingan: Indonesia 2-2 Vietnam
Tim Nasional 9 Oktober 2016, 18:46 -
Babak Pertama, Vietnam Tahan Indonesia 2-2
Tim Nasional 9 Oktober 2016, 17:36
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39