Alfred Riedl Resmi Ditunjuk Sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Editor Bolanet | 10 Juni 2016 15:04
Kepastian ditunjuknya pelatih asal Austria tersebut diumumkan oleh Acting President PSSI Hinca Pandjaitan dan Sekjen PSSI Azwan Karim dalam konferensi pers di kantor PSSI Jumat (10/6) hari ini.
Nama mantan pelatih timnas Vietnam itu sebelumnya memang sudah santer disebut akan kembali menjadi pelatih Indonesia. Bahkan pada Mei lalu, Ketua Kelompok 85, Letjen TNI Edy Rahmayadi menyatakan bahwa Alfred Riedl akan kembali menjadi pelatih tim nasional.
Sebagai informasi, Kelompok 85 sendiri merupakan kelompok yang berisikan mayoritas pemilik suara pada Kongres PSSI yang mendesak digelarnya Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI untuk memilih penguruh yang baru.
Prestasi tertinggi Alfred Riedl selama melatih timnas Indonesia sebelumnya adalah membawa Merah Putih menembus final Piala AFF 2010 sebelum kalah 2-4 dari Malaysia.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eduard Tjong Tunggu Izin Bos PS TNI untuk Jadi Pelatih Timnas
Bola Indonesia 9 Juni 2016, 22:01 -
Exco PSSI Bantah Klub Lakukan Boikot Terkait Pelatih Timnas
Bola Indonesia 7 Juni 2016, 00:03 -
Pemerintah Tak Berani Janjikan Bantuan Dana Buat Timnas
Bola Indonesia 6 Juni 2016, 18:56
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10