Alfred Riedl Kagum Animo Penonton
Editor Bolanet | 14 September 2014 22:55
Diperkirakan lebih dari 20 ribu penonton hadir dalam pertandingan yang dimenangkan Indonesia dengan skor 2-0 tersebut. Pendukung skuat Garuda Merah tak hanya datang dari Sidoarjo dan Surabaya, tapi juga dari berbagai daerah di Jawa Timur (Jatim).
Melihat animo penonton tersebut, Riedl terkagum-kagum. Dukungan penonton dari masyarakat Surabaya, Sidoarjo dan Jawa Timur sangat luar biasa, ucap pelatih asal Austria ini kepada awak media.
Saat pertama kali datang ke Sidoarjo, Riedl sempat kecewa. Sebab sangat sedikit penonton yang menyaksikan laga lawan Pakistan, Juni lalu. Setelah melihat suporter yang hadir di laga lawan Malaysia, Riedl ketagihan untuk berlaga di Sidoarjo.
Kami ingin beruji coba lagi disini. Mudah-mudahan Sidoarjo penuh lagi, tutup pelatih yang belum memberikan satu gelar pun untuk Timnas Indonesia ini. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tim Nasional 13 September 2014, 14:50
-
Malaysia Yakin Beri Perlawanan ke Indonesia
Tim Nasional 13 September 2014, 13:41 -
Malaysia Juga Buta Kekuatan Indonesia
Tim Nasional 13 September 2014, 13:03 -
Lawan Indonesia, Ajang Malaysia Seleksi Pemain AFF
Tim Nasional 13 September 2014, 12:21 -
Riedl Masih Pikir-pikir Untuk Panggil Andik
Tim Nasional 13 September 2014, 11:55
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39