Aji Santoso Ungkap Alasan Bawa Timnas U-23 ke Italia
Editor Bolanet | 29 Mei 2014 23:05
Hal tersebut, sebagai persiapan berlaga di pentas ASEAN Games 2014, di Incheon, Korea Selatan, 19 September-4 Oktober.
Saya sudah sampaikan hal tersebut kepada BTN (Badan Tim Nasional). Nantinya, kami tidak hanya sebatas beruji coba namun latihan. Akan Ada empat uji coba, sebab ini tahap akhir. Sehingga, kami harus mendapatkan lawan yang kualitasnya bagus. Terang Aji Santoso.
Sejauh ini memang baru ada dua lawan yang bisa dipastikan. Sedangkan sisa dua lainnya, masih belum ada, tuturnya.
Diterangkannya lagi, keputusan untuk menggelar latihan dan uji coba internasional di Italia merupakan permintaan dari tim pelatih Timnas U-23. Beruntung, diakui Aji, rencananya mendapatkan sambutan positif dari PSSI dan juga BTN.
Bahkan, Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Joko Driyono, menuturkan jika Timnas U-23 tidak hanya berlatih dan beruji coba sebanyak empat kali. Melainkan, mengikuti sebuah turnamen. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas U-23 Bakal Tantang Roma dan Napoli
Tim Nasional 27 Mei 2014, 12:34 -
Aji: Timnas U-23 Butuh Pembenahan di Seluruh Aspek
Tim Nasional 16 Mei 2014, 15:25 -
Aji Santoso Bantah Timnas U-23 Terlambat Panas
Tim Nasional 16 Mei 2014, 15:08 -
Penampilan Timnas U-23 Dipuji Pelatih Dominika
Tim Nasional 16 Mei 2014, 11:23 -
Aji Akui Serangan Timnas U-23 Buntu
Tim Nasional 16 Mei 2014, 10:29
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39