Aji Santoso Tunggu Kepastian PSSI
Editor Bolanet | 29 Maret 2013 14:45
Satlak Prima berharap, Aji Santoso mampu membantu peran Rahmad Darmawan yang sudah dipercaya sebagai pelatih kepala untuk membesut cabang olahraga (cabor) sepak bola di ajang SEA Games XXVII/2013, Myanmar.
Sampai kini, saya belum mendapat kabar dari PSSI ataupun Satlak Prima. Saya juga belum diberitahu posisi pasti di Timnas U-23 seperti apa, katanya.
Ditambahkannya, apapun posisi yang nanti diberikan, bersedia menjalankannya. Apalagi, Aji mengaku sudah mengenal karakter melatih Rahmad Darmawan dengan baik. Keduanya pernah bekerja sama ketika di Timnas U-23 pada SEA Games XXVI/2011. Ketika itu, Indonesia hanya mendapatkan medali perak.
Demi kepentingan bangsa Indonesia, saya siap memikul tugas yang akan diberikan. Tapi sekarang, saya menunggu keputusan dari PSSI dan Komite Eksekutif yang akan membahas hal tersebut. Sebab, saya memiliki kontrak untuk melatih Timnas U-23, tuntasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luis Manuel Blanco Punya Pesan Untuk Okto
Tim Nasional 28 Maret 2013, 19:14 -
Harbiansyah Berencana Gugat Ketua BTN
Tim Nasional 28 Maret 2013, 18:37 -
Blanco Ungkapkan Formasi Seandainya Dipercaya Melawan Arab
Tim Nasional 28 Maret 2013, 18:21 -
Satlak Prima Tawari Luis Manuel Blanco Posisi Dirtek
Tim Nasional 28 Maret 2013, 18:00 -
Keuntungan Tiket Timnas Dianggap Tak Masuk Kas PSSI
Tim Nasional 28 Maret 2013, 17:29
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39