Aji Santoso Tak Minat Latih Timnas Lagi
Editor Bolanet | 28 Mei 2016 12:11
Sehak tahun 2011 hingga 2015, nama Aji selalu berada di jajaran pelatih Timnas U-23. Dimulai sebagai asisten Rahmad Darmawan, Aji akhirnya dipercaya sebagai head coach Garuda Muda sejak tahun 2013.
Kontrak saya sudah habis, Mas. Sejak Mei tahun 2015 lalu, ungkap Aji kepada , tengah pekan lalu. Saat ditanya soal kemungkinan kembali melatih Timnas, Aji secara terang-terangan menolak kesempatan itu.
Menurutnya, ia sudah menjalin kesepakatan dengan Persis Solo untuk menjadi Direktur Teknik. Biar pelatih lain yang diberi kesempatan, Mas. Kan saya sudah pasti tidak bisa karena sudah deal dengan klub, terang Aji.
Bersama Timnas U-23, Aji sudah mempersembahkan dua medali perak pada SEA Games 2011 dan 2013. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Isyaratkan Pakai Pemain U19 untuk Timnas Senior
Bola Indonesia 27 Mei 2016, 21:34 -
PSSI Sudah Komunikasi dengan Pemerintah untuk Pendanaan Timnas
Bola Indonesia 27 Mei 2016, 20:25 -
PSSI Siapkan Empat Calon Pelatih Timnas Senior
Bola Indonesia 27 Mei 2016, 20:06 -
PSSI Segera Tentukan Kandidat Pelatih Timnas
Bola Indonesia 26 Mei 2016, 19:20 -
Soal Dana Timnas, PSSI Bakal Minta Bantuan Pemerintah
Bola Indonesia 24 Mei 2016, 08:50
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10