Aji Santoso Mengaku Tak Paham Pengaturan Skor
Editor Bolanet | 18 Juni 2015 15:39
Saya nggak tahu. Saya buta dalam masalah ini, ujar Aji.
Bandar-bandar juga nggak berani mendekati saya, sambungnya.
Sebelumnya, merebak kabar terkait adanya dugaan pengaturan skor pada beberapa laga Timnas U-23 pada ajang SEA Games 2015. Dugaan ini menyusul beredarnya rekaman pembicaraan antara operator dan bandar judi yang mengatur permainan lancung tersebut.
Menurut Aji, tuduhan yang diarahkan pada Skuat Timnas U-23 terkait pengaturan pertandingan adalah tuduhan berat. Pasalnya, lanjut Aji, ada indikasi bahwa mereka menjual negara dengan pengaturan pertandingan itu.
Saat ini, anak-anak dalam kondisi terpuruk dan diisukan seperti ini. Menurut saya, ini sungguh nggak dewasa, tandasnya. [initial]
Baca Juga
- Uji Coba dengan Arema Tak Bakal Untungkan Persebaya
- Ultah ke-88, Persebaya Ziarah Makam Pendiri
- Ditantang Arema, Ibnu Lempar Balik ke Manajemen Persebaya
- Soal Tantangan Arema, Manajemen Persebaya Tergantung Ibnu
- Jamu Persebaya, Arema Cronus Akui Sulit Dapat Izin Polisi
- Selain Persebaya, Arema Bidik Jajal Persib
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Polri Masih Selidiki Dugaan Mafia Bola
Bola Indonesia 17 Juni 2015, 14:34 -
Polri Siap Bantu Memberantas Mafia Bola
Bola Indonesia 17 Juni 2015, 14:14 -
BS Pembongkar Mafia Sepakbola, Siapa Dia Sebenarnya?
Editorial 17 Juni 2015, 11:51 -
Lawan Tuduhan Pengaturan Skor, PSSI Tempuh Jalur Hukum
Bola Indonesia 16 Juni 2015, 22:53
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39