Kejutan! Federer Tumbang di Tangan Petenis Jepang
Editor Bolanet | 10 Mei 2013 15:31
Tersingkirnya petenis Swiss unggulan kedua itu menyusul kekalahan mengejutkan sebelumnya yang menimpa petenis nomor dua dunia Novak Djokovic oleh petenis bukan unggulan asal Bulgaria Grigor Dimitrov.
Federer edang bermain pada turnamen pertamanya sejak mengambil waktu istirahat menyusul kekalahannya dari Rafa Nadal di Indian Wells Masters pada Maret lalu.
Bagi petenis 23 tahun Nishikori ini merupakan kemenangan terbesarnya sejak dia mengalahkan petenis Serbia Djokovic pada semifinal turnamen di Basel pada 2011 lalu. (ant/opw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nadal Beri Selamat Ferguson atas Karir Fantastis
Liga Inggris 9 Mei 2013, 15:15 -
Djokovic Disingkirkan Dimitrov di Madrid Terbuka
Tenis 8 Mei 2013, 11:01 -
Usai Tekuk Davydenko, Raonic Perbaiki Kesalahan Elementer
Tenis 7 Mei 2013, 12:01 -
Robson dan Suarez Bikin Kejutan di Madrid Masters
Tenis 7 Mei 2013, 11:02 -
Serena Williams Taklukkan Petenis Kualifikasi di Madrid Terbuka
Tenis 6 Mei 2013, 13:21
LATEST UPDATE
-
Elang Andes Siap Menerkam: Superioritas Peru atas Bolivia
Amerika Latin 20 Maret 2025, 14:09 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 20 Maret 2025, 14:09 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Australia dari HP Kamu!
Tim Nasional 20 Maret 2025, 14:00 -
Profil Biodata Dean James: Benteng Baru di Sisi Kiri Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 13:54 -
Brasil Goyah, Kolombia Bisa Menggoreskan Luka
Amerika Latin 20 Maret 2025, 13:49 -
Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
Liga Spanyol 20 Maret 2025, 13:45 -
Profil dan Biodata Joey Pelupessy: Jantung Baru Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 13:28
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40