Zubizarreta: Tak Ada Pemain Barca Yang Selalu Sukses
Editor Bolanet | 20 Februari 2013 23:11
Sanchez mengalami kesulitan mencetak gol musim ini. pemain asal Chile ini hanya bisa mencetak empat gol dalam semua kompetisi musim ini.
Sanchez mendapat banyak kritikan dari berbagai pihak dalam beberapa pekan terakhir. Namun Zubi menegaskan bahwa seorang pemain harus dinilai berdasarkan performanya secara keseluruhan.
Saya rasa tak ada satu pemain pun yang datang ke Barca dan bisa selalu tampil hebat di setiap laga. tak ada pemain yang selalu menjalani momen kesuksesan. Sangat penting untuk menilai seorang pemain secara penuh, bukan cuma ketika tengah musim saja, bela Zubi.
Meski tak tampil maksimal musim ini, Alexis Sanchez masih menarik minat beberapa klub. AC Milan dan dikabarkan tengah berusaha mendatangkan mantan pemain Udinese ini. (sky/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hodgson Ragukan Peluang United dan Arsenal
Liga Champions 19 Februari 2013, 22:26 -
Conte: Milan Bisa Hentikan Messi Dengan Pistol
Liga Champions 19 Februari 2013, 18:05 -
Liga Champions 19 Februari 2013, 05:55
-
Marotta: Jadwal Serie A Persulit Tim Italia di Eropa
Liga Italia 19 Februari 2013, 05:45 -
Kapten Celtic Terancam Absen di Turin
Liga Champions 19 Februari 2013, 01:52
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39